Bursa Transfer
Posted: 04/01/2014 20:09
Robert Lewandowski (AFP/Anne-Christine Poujoulat)
Liputan6.com, Muenchen : Rumor kepindahan mesin gol Borussia Dortmund Robert Lewandowski ke Bayern Muenchen makin mendekati kenyataan. Media ternama Jerman Bild pada hari Sabtu (4/1/2014) mengklaim Lewandowski telah menjalani tes medis bersama FC Hollywood akhir pekan ini.
Berita Terkait
Bild meyakini Lewandowski akan pindah ke Bayern mulai musim panas nanti. Dengan demikian Bayern tidak perlu mengeluarkan uang untuk mendapatkan pria Polandia itu. Kontrak Lewandowski bersama Dortmund akan habis akhir musim nanti dan telah memutuskan tak memperpanjangnya.
Lewandowski konon sudah meneken kontrak berdurasi lima tahun dengan Bayern. Lewandowski akan menetap di Allianz Arena sampai Juni 2019. Bayern sendiri hingga berita ini diturunkan masih belum memberikan pernyataan resmi mengenai kabar bergabungnya Lewandowski.
Lewandowski sudah sejak lama dikaitkan dengan Bayern. Bahkan mencuat kabar Bayern akan langsung membeli Lewandowski pada bursa transfer musim panas lalu.
Ketajaman Lewandowski bersama Dortmund membuat banyak klub kaya tergiur merekrutnya. Selain Bayern, Barcelona, Real Madrid, Chelsea, Manchester United hingga Juventus ingin memiliki Lewandowski.
Berita Rekomendasi
- Demi Mata, MU Siap Lepas Penyerangnya ke Chelsea
- Usai Cedera, Latihan Perdana Messi Ditonton 13 Ribu Fans
- Begini Gaya Rambut Tom Huddlestone Usai Dicukur
- Latihan Unik Klub Belgia, Tendang Bola ke Bokong Wanita Seksi
- Casillas Jadi Ayah
- Nih, Jersey Terbaru Persib Musim Depan
- Hasil Lengkap Pertandingan Liga Inggris Semalam
- Barcelona akan Bertemu MU atau Chelsea di Doha
- Ronaldo `Dikeroyok` Tukang Pijat, Chelsea Rugi Rp 1 Triliun
- Penyerang Naturalisasi Indonesia Memiliki 600 Pohon Ganja
TRENDING
- #Siaran Televisi
- #Dieudonne MBala MBala
- #Southampton vs Chelsea
- #Antwerp
- #Boaz
- #Piala Dunia 2014
- #Cristiano Ronaldo
- #Bursa Transfer
- #Lionel Messi
- #Michael Schumacher
- Serena Williams Pertahankan Gelar Brisbane International
- Hadapi Blackburn, City Duetkan Negredo dan Dzeko
- Allegri Meragukan Kualitas Seedorf Sebagai Pelatih
- Persib Gilas Diklat Persib U-19
foto pilihan
video menarik
Barusaja anda Membaca - Bayern Diklaim Dapatkan Lewandowski
Mungkin anda tertarik dengan : Templet super sederhana dan resvonsif

0 komentar:
Posting Komentar