Manchester United
Posted: 04/01/2014 12:30
Javier Hernandez - Juan Mata (istimewa)
Liputan6.com, Manchester : Juara bertahan Liga Premier Inggris, Manchester United sepertinya serius ingin mendapatkan playmaker asal Chelsea, Juan Mata. Kabar terbaru menyebutkan Setan Merah siap melepas penyerang mereka, Javier "Chicharito" Hernandez dalam proposal tawaran bagi Mata.
Berita Terkait
MU dikabarkan segera menyiapkan proposal pertukaran pemain pada manajemen Chelsea pada pekan depan seperti yang dilansir dari Givemesports, Sabtu (4/1/2013).
Baru mencetak 4 gol dari 12 penampilannya di semua ajang kompetisi di musim ini, performa Chicharito memang jauh lebih buruk dibanding musim-musim sebelumnya.
Hal itu membuat manajemen MU berpikir untuk melepas bomber asal Meksiko tersebut. Belum lagi, Chelsea sangat memerlukan pemain bertipe penyerang.
Nasib Mata sendiri sudah tak jelas di skuat utama Chelsea, Manajer Jose Mourinho juga sudah mempersilakan Mata untuk pergi dari Stamford Bridge pada bursa transfer musim dingin, Januari ini.
Di sisi lain, Mata membutuhkan kesempatan bermain reguler di level klub karena apabila lebih banyak dicadangkan bisa terancam gagal membela tim nasional Spanyol dalam pargelaran Piala Dunia 2014. (Jef)
Berita Rekomendasi
- Usai Cedera, Latihan Perdana Messi Ditonton 13 Ribu Fans
- Begini Gaya Rambut Tom Huddlestone Usai Dicukur
- Latihan Unik Klub Belgia, Tendang Bola ke Bokong Wanita Seksi
- Casillas Jadi Ayah
- Ronaldo Dianugerahi Gelar Kehormatan dari Portugal
- Hasil Lengkap Pertandingan Liga Inggris Semalam
- Barcelona akan Bertemu MU atau Chelsea di Doha
- Ronaldo `Dikeroyok` Tukang Pijat, Chelsea Rugi Rp 1 Triliun
- Boaz Solossa Dipuji Pelatih Baru Timnas
- Nih, Jersey Terbaru Persib Musim Depan
Barusaja anda Membaca - Demi Mata, MU Siap Lepas Penyerangnya ke Chelsea
Mungkin anda tertarik dengan : Templet super sederhana dan resvonsif
0 komentar:
Posting Komentar